8 Tempat Olahraga di Bogor, Lokasi Favorit yang Banyak Didatangi

- 20 September 2022, 20:30 WIB
Ilustrasi olahraga|8 Tempat Olahraga di Bogor, Lokasi Favorit yang Banyak Didatangi
Ilustrasi olahraga|8 Tempat Olahraga di Bogor, Lokasi Favorit yang Banyak Didatangi /Pexels

MEDIA JABODETABEK - Inilah 8 tempat olahraga di Bogor, lokasi Favorit yang banyak didatangi.

Tempat olahraga di Bogor banyak tersebar di berbagai tempat, dengan berbagai sarana fasilitas dan jenis yang berbeda.

Warga Bogor bisa mendatangi tempat olahraga tersebut dan beberapa diantaranya merupakan lokasi favorit yang banyak dikunjungi.

Berikut ini 8 tempat untuk olahraga di Bogor dengan berbagai fasilitas pilihan, yang dikutip dari akun Instagram @infobogor diantaranya yaitu:

Baca Juga: 5 Destinasi Wisata Hits di Lampung, Lokasi Favorit untuk Menikmati Keindahan Alam

Lapangan Sempur
Tempat olahraga Lapangan Sempur ini berlokasi di Kelurahan Sempur, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, Jawa Barat.

Sarana fasilitas olahraga yang tersedia berupa jogging track, lapangan basket, skate park, wall climbing. Warga bisa menggunakan sarana fasilitas tersebut secara gratis.

The Bucketlist
Tempat olahraga The Bucketlist ini berlokasi di Jl. R. H. Moh. Tohir No.1, RT.07/RW.10, Tanah Baru, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, Jawa Barat.

Sarana fasilitas olahraga yang tersedia berupa lapangan basket indoor, dan terdapat juga museum basket yang berada dalam satu kompleks olahraga. Warga bisa menggunakan sarana fasilitas tersebut dengan membayar mulai dari sebesar Rp60.000.

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x