Kapan Hari Menopause Internasional 2022? Berikut Jawabannya Lengkap dengan Penjelasannya

- 16 Oktober 2022, 17:27 WIB
Hal-hal penting tentang Hari Menopause Sedunia yang diperingati setiap tanggal 18 Oktober
Hal-hal penting tentang Hari Menopause Sedunia yang diperingati setiap tanggal 18 Oktober /silviarita/Pixabay

· Gejala vasomotor, termasuk kulit memerah/panas (hot flushes), berkeringat saat malam, dan kulit kemerahan. Sekitar 75 persen perempuan mengalami hot flashes menjelang menopause.

Adapun gejala umum menopause lainnya meliputi:

· Insomnia

· Vagina kering

· Penambahan berat badan

· Depresi

· Kecemasan Kesulitan berkonsentrasi

· Masalah ingatan atau memori

· Libido atau dorongan seks berkurang

· Kulit, mulut, dan mata kering

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x