Tewaskan 3 Orang, Berikut Identitas Korban Tabrakan Xpander dan Angkot Pink Jurusan Terminal Sukaraja Sukabumi

- 22 September 2022, 20:00 WIB
Ilustrasi korban kecelakaan|Berikut perkembangan informasi mengenai Tabrakan Mobil Xpander dengan Angkot Pink Jurusan Terminal Sukaraja Sukabumi di Depan perumahan Pesona Cibeureum.
Ilustrasi korban kecelakaan|Berikut perkembangan informasi mengenai Tabrakan Mobil Xpander dengan Angkot Pink Jurusan Terminal Sukaraja Sukabumi di Depan perumahan Pesona Cibeureum. /pixabay/

Alamat: Kampung Cimuncang, Kecamatan Kebonpedes, Kabupaten Sukabumi

2. Nama : Didin

Pekerjaan: Tukang Cakwe

Alamat: kampung Padakati Desa Tegallega Kecamatan Warungkondang Kabupaten Cianjur

Sayangnya hanya dua orang yang terkonfirmasi diketahui secara lengkap identitasnya. Penumpang angkot yang meninggal masih belum diketahui identitasnya

Baca Juga: Profil dan Biodata Dedi Mulyadi Seorang Anggota DPR RI yang Digugat Cerai Anne Ratna Bupati Purwakarta

Ketiga korban dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) R. Syamsudin Sukabumi. Satu orang korban meninggal di TKP dan dua orang lagi meninggal di perjalanan ke Rumah Sakit.

Kepala bagian umum RSUD R. Syamsudin SH mengatakan bahwa kemungkinan ketiga korban sudah meninggal di lokasi kejadian.

Masih belum diketahui pasti penyebab kecelakaan tersebut. Dugaan awal yang berkembang saat ini adalah pengemudi mengantuk dan kehilangan konsentrasi saat menyetir.

Peristiwa ini berlangsung di Jalan RA Kosasih, Subangjaya, Kec. Cikole, Kabupaten Sukabumi. Waktu kejadian di Hari Kamis, 22 September 2022 pukul 10.00 WIB.

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah