Sedang Viral, Mobil Terbakar di Kutai Kartanegara, Diduga Akibat Korsleting Kelistrikan

- 14 September 2022, 13:03 WIB
Mobil terbakar di Kutai Kertanegara
Mobil terbakar di Kutai Kertanegara /tangkap layarInstagram @terang_media/


MEDIA JABODETABEK- Kecelakaan tunggal terjadi, sebuah mobil terbakar di Kutai Kartanegara.

Mobil berawarna putih tersebut mengalami kebakaran diduga karena korsleting kelistrikan di kawasan Muara Muntai, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, pada Selasa  13 September 2022. 

Dalam sebuah video yang beredar di media sosial, terlihat, api membakar seluruh bagian mobil.

Baca Juga: Tanggal 29 September 2022 Apakah Libur? Ada Peringatan dan Peristiwa Apa? Berikut Ulasannya

Video yang viral diunggah di akun instagram @terang_media terlihat kobaran api sangat besar.

Persitiwa tersebut sempat diabadikan oleh pengendara yang juga melintas di jalan tersebut.

Dalam kejadian tersebut, kondisi lalu lintas di kawasan itu terlihat sepi, bahkan pemilik mobil tak terlihat.

Belum diketahui secara pasti apa penyebabnya dan bagaimana kondisi pemilik mobil berwarna putih tersebut.

Baca Juga: Rasuna Said Ulang Tahun ke 112 Muncul di Google Doodle Hari ini, Siapkah Dia, Berikut Profil Singkatnya ?

Video terbakarnya mobil tersebut, sampai saat ini kecelakaan mobil ini sudah ditonton sebanyak 715 kali.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: Instagram @terang_media


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x