19 Agustus 2022 Hari Apa? Memperingati Hari Apa? Ada peristiwa Apa? Simak Selengkapnya

- 16 Agustus 2022, 10:41 WIB
Klender Bulan Agustus 2022, tanggal 1 Hari apa
Klender Bulan Agustus 2022, tanggal 1 Hari apa /tangkap layar/tanggalan.com

Hari Departemen Luar Negeri Indonesia diperingati pada tanggal 19 Agustus setiap tahunnya.

Menurut sejarahnya, Departemen Luar Negeri Indonesia berdiri pada 19 Agustus 1945, dua hari setelah kemerdekaan Indonesia. Departemen Luar Negeri Indonesia merupakan salah satu dari 13 kementerian yang pertama di Indonesia.

Kementerian Luar Negeri Indonesia mempunyai tugas menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang politik dan hubungan luar negeri dalam pemerintahan untuk membantu Presiden dalam menyelenggarakan pemerintahan negara.

Baca Juga: Zodiak Tanggal 16 Agustus 2022, Masih Leo Si Peka, Tahu Apa yang Sedang Terjadi, Cek Ramalan Zodiak Hari ini

Lalu tanggal 19 Agustus 2022 ada peristiwa apa?

Selain sebagai peringatan hari penting diatas, diketahui pada tanggal 19 Agustus di tahun sebelumnya juga pernah terjadi beberapa peristiwa penting diantaranya:

· 1953 - Perang Dingin: CIA membantu dalam penggulingan pemerintahan Mohammed Mossadegh di Iran yang digantikan kembali oleh Shah Mohammad Reza Pahlavi.

· 1960 - Korabl-Sputnik 2, pesawat luar angkasa Soviet, diluncurkan. Ini adalah penerbangan pertama yang mengirimkan hewan ke orbit dan kembali ke bumi dengan selamat.

· 1980 - Sebuah Saudia Penerbangan 163 Saudia mengalami kecelakaan.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 16 Agustus 2022, Elsa Aman tapi Nyawa Ricky Terancam, Kenapa?

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini