10 Daftar Perlombaan 17 Agustus yang Tak Pernah Hilang

- 7 Juli 2022, 20:46 WIB
Ilustrasi lomba 17 Agustus
Ilustrasi lomba 17 Agustus /Rumah Digital Indonesia/

MEDIA JABODETABEK – Setiap tanggal 17 Agustus pasti selalu ada tradisi memperingati hari kemerdekaan, tak hanya menyelenggarakan upacara pengibaran bendera merah putih, namun setelahnya para masyarakat Indonesia selalu mengadakan lomba-lomba yang unik.

Dari masa ke masa walaupun Indonesia sudah merdeka 77 tahun yang lalu, tradisi perlombaan 17 Agustus tidak pernah hilang hingga saat ini dan menjadi momen yang ditunggu oleh masyarakat.

Setiap 17 Agustus, banyak perlombaan yang selalu diadakan oleh masyarakat Indonesia. Hal ini dimaksudkan untuk memberikan makna kepada masyarakat akan semangat perjuangan bangsa Indonesia namun dibalut suasana kemeriahan untuk memperingati kemerdekaan Indonesia dari penjajah di masa lampau.

Baca Juga: Tanggal 7 Agustus 2022 Akan Ada Peristiwa apa? Apakah Benar Akan Turun Salju Di Indonesia

Sebelum menyelenggarakan tradisi perlombaan biasanya masyarakat bergotong royong untuk berbagai jadwal aktivitas seperti mengecat lingkungan, menghias jalan, memasang bendera, lampu kelap-kelip sampai memasang umbul-umbul, barulah masyarakat mempersiapkan perlombaan untuk memeriahkan acara kemerdekaan.

Lalu perlombaan apa saja yang biasa diadakan oleh masyarakat?

Dilansir Mediajabodetabek.com dari kanal YouTube Daftar Populer pada Kamis, 7 Juli 2022, berikut daftar perlombaan yang biasa diadakan di hari kemerdekaan Indonesia.

Baca Juga: Pencipta Yu-Gi-Oh! Kazuki Takahashi Meninggal Dunia, RIP Legend Trending di Twitter

1. Perlombaan Makan Kerupuk Dengan Kecap

Halaman:

Editor: Putri Amaliana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x