Cara Mengikuti Program Kirim Motor Gratis KAI 2022: Berikut Rute dan Jalur Motis Serta Alur Pelaksanaan

- 20 April 2022, 21:33 WIB
Kereta Api Indonesia (KAI)|Cara Mengikuti Program Kirim Motor Gratis KAI 2022: Berikut Rute dan Jalur Motis Serta Alur Pelaksanaan
Kereta Api Indonesia (KAI)|Cara Mengikuti Program Kirim Motor Gratis KAI 2022: Berikut Rute dan Jalur Motis Serta Alur Pelaksanaan /Instagram @kai212_/

Baca Juga: Hari Ini 21 April 2022 Puasa yang ke Berapa? Simak Jawabannya Lengkap dengan Jadwal Imsakiyah Kota Balikpapan

Agar Anda lebih memahami cara untuk mengikuti program Motis KAI, simak alur pelaksanaan angkut motor gratis dengan kereta api berikut ini:

1. Pendaftaran secara online melalui link https://bit.ly/motis2022 atau datang langsung ke stasiun lintas yang telah disebutkan.

2. Validasi dokumen.

3. Penyerahan motor pada H-1 yakni sebelum tanggal keberangkatan.

4. Proses pengiriman motor dari stasiun awal keberangkatan.

5. Proses penerimaan motor berada di stasiun tujuan.

6. Pengambilan motor dilakukan oleh penumpang di stasiun tujuan.

Demikian informasi mengenai cara untuk mengikuti program kirim motor gratis KAI 2022 atau program motis lebaran 2022. Semoga bermanfaat dan segera daftarkan diri Anda sebelum terlambat.***

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x