Cek Lokasi Layanan SIM Keliling Terbaru Untuk Wilayah Bandung, Jumat 4 Februari 2022: Hanya Ada di 2 Tempat

- 4 Februari 2022, 09:20 WIB
Lokasi Layanan SIM Keliling Terbaru Untuk Wilayah Bandung, Jumat 4 Februari 2022: Hanya Ada di 2 Tempat
Lokasi Layanan SIM Keliling Terbaru Untuk Wilayah Bandung, Jumat 4 Februari 2022: Hanya Ada di 2 Tempat /Twitter @TMCPoldaMetro

MEDIA JABODETABEK – Pemerintah kembali memperpanjang masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM hingga 7 Februari 2022 mendatang. Oleh karena itu, pelayanan SIM keliling yang dilakukan olwh Polrestabes Bandung akan tetap dilaksanakan secara terbatas dan berlaku bagi masyarakat Kota Bandung.

Pada hari ini, Jumat 4 Februari 2022 pelayanan SIM keliling akan dimulai pada pukul 09.00 WIB sampai dengan selesai. Dan akan berlokasi di dua tempat berbeda, yakni

1. ITC Kebon Kelapa

2. Lucky Square

Baca Juga: Jadwal Bioskop XXI Nonton Film Akad di Bogor Hari Ini 3 Februari 2022, Lengkap dengan Harga Tiket

Dengan menggunakan standar operasional atau SOP kesehatan yang berlaku pada masa covid-19, maka pemohon perpanjangan SIM diwajibkan menggunakan masker dan juga menjaga jarak.

Layanan SIM keliling kali ini hanya melayani permohonan perpanjangan SIM A dan SIM C yang masa berlakunya habis. Untuk biaya perpanjangan, sesuai dengan PP Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak, untuk harga perpanjangan SIM A dikenakan tarif sebesar 80 ribu rupiah, dan untuk SIM C dikenakan tarif sebesar 75 ribu rupiah.

Adapun syarat perpanjangan SIM ialah sebagai berikut:

Baca Juga: Gratis! 30 Link Twibbon Terbaru Hari Kanker Sedunia, 4 Februari 2022: Cocok Untuk Diunggah di Sosial Media

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania

Sumber: Korlantas Polri


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x