Deretan Peristiwa yang Terjadi Pada 02 November 2021: Dari Ulang Tahun Kim So-Yeon hingga Tewasnya Pier Paolo

- 1 November 2021, 09:01 WIB
Deretan Peristiwa yang Terjadi Pada 02 November 2021: Dari Ulang Tahun Kim So-Yeon hingga Tewasnya Pier Paolo Pasolini
Deretan Peristiwa yang Terjadi Pada 02 November 2021: Dari Ulang Tahun Kim So-Yeon hingga Tewasnya Pier Paolo Pasolini /Pixabay/JillWellington

MEDIA JABODETABEK - Selasa, 02 November 2021 adalah hari ke-306 yang tertera pada kalender gregorian dan hari ke-307 pada tahun kabisat.

Tahukah kamu selain diperingati sebagai Hari Peringatan Segala Arwah untuk umat Kristen yang diperingati pada 02 November.

Tanggal 02 November juga diwarnai dengan berbagai macam peristiwa sejarah, dimulai dari sebuah penemuan, kelahiran sosok terkenal, hingga kematian dari sosok penting.

Berikut, Daftar peristiwa dan sejarah yang terjadi pada 02 November. Simak ulasanya.

Baca Juga: Daftar Hari Libur Tanggal Merah Bulan November 2021, Ada Apa Tidak

Baca Juga: Kalender Bulan November 2021, Lengkap dengan Peringatan Hari Besar Nasional

A. Penemuan Galaksi NGC 39

Seorang astronom sekaligus komponis, pria berkelahiran Jerman dan Inggris yang bernama William Herschel berhasil menemukan Galaksi NGC 39 pada 2 November 1790.

B. Berakhirnya Konferensi Meja Bundar yang Digelar di Den Haag

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah