Manfaat Lain PeduliLindungi Selain Untuk Download Sertifikat Vaksin

- 11 September 2021, 11:32 WIB
Tampilan aplikasi PeduliLindungi.
Tampilan aplikasi PeduliLindungi. /ANTARA/

Jika menggunakan aplikasi ini, pengguna akan mendapatkan informasi jika berada di lingkungan yang berzona merah.

Tak hanya itu, pengguna aplikasi PeduliLindungi juga akan mendapatkan informasi jika kedapatan orang yang terinfeksi COVID-19 di lokasi yang sedang dikunjungi.

Baca Juga: Tanggal 11 September Diperingati Sebagai Hari Radio Republik Indonesia, Berikut Sejarah Singkatnya

2. Pengawasan bagi pengguna aplikasi PeduliLindungi

Dengan adanya informasi lokasi penggunanya, hal ini memudahkan pemerintah untuk mengawasi serta mendeteksi pergerakan orang-orang yang terpapar COVID-19 selama 2 pekan ke belakang.

Pemerintah jadi lebih mudah mengidentifikasi masyarakat melalui lacak lokasi serta informasi dengan cepat melalui digital.

Baca Juga: Miris! Ternyata Segini Bayaran Gaji Guru Honorer 2021

3. Men-download sertifikat vaksin di aplikasi PeduliLindungi

Bagi masyarakat yang sudah menerima suntik vaksin COVID-19 bisa men-download sertifikat vaksin melalui aplikasi PeduliLindungi.

Di dalam aplikasi PeduliLindungi terdapat fitur untuk mengunduh sertifikat vaksin yang bisa langsung disimpan ke perangkat penggunanya.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: covid19. go id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x