Makna On Eternal Patrol yang Belum Banyak Diketahui Masyarkat Luas dan Menjadi Trending Untuk KRI Nanggala 402

- 25 April 2021, 23:20 WIB
Kapal Selam KRI Naggala 402 Hilang kontak di perairan Bali
Kapal Selam KRI Naggala 402 Hilang kontak di perairan Bali /infokomando/instagram infokomando

MEDIA JABODETABEK – Makna semboyan dari On Eternal Patrol yang belum banyak diketahui masyarakat.

Panglima TNI, Hadi Tjahjanto mengumumkan bahwa Kapal selam milik TNI AL, KRI Nanggala-402 akhirnya berhasil ditemukan pada Minggu 25 April 2021.

Panglima TNI juga menyatakan bahwa seluruh 53 Anak Buah Kapal (ABK) KRI Nanggala-402 gugur.

Baca Juga: 53 ABK KRI Nanggala 402 Dinyatakan Gugur, Berikut Nama-namanya

Sejak dikonfirmasinya kabar duka tersebut oleh Panglima TNI pada konferensi pers yang diadakan pada Minggu 25 April 2021 di Badung, Bali, netizen ramai mendoakan KRI Nanggala-402 beserta para ABK.

Salah satu istilah yang ramai digaungkan netizen yaitu On Eternal Patrol. Bahkan #OnEternalPatrol menjadi salah satu trending topic di Twitter.

"they didn't die, they commence their final mission, officially on eternal patrol"... rest in peace tulis akun @garhine dengan menyematkan tagar #OnEternalPatrol

Baca Juga: KASAL Tegaskan, ‘Human Error’ Bukan Penyebab Tenggelamnya KRI Nanggala-402

(…”Mereka tidak meninggal, mereka memulai misi terakhir mereka, secara resmi dalam patroli abadi”… istirahatlah dalam damai).

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini