Klaim Sekarang! Berikut Cara Lengkap Dapatkan Gratis Token Stimulus PLN

- 2 Maret 2021, 11:11 WIB
GAMPANG! Ini 2 Cara Klaim Token Listrik Gratis PLN Bulan Maret 2021
GAMPANG! Ini 2 Cara Klaim Token Listrik Gratis PLN Bulan Maret 2021 /Dok. PLN

Untuk pelanggan 450 VA, akan diberikan batas konsumsi listrik selama 720 jam nyala atau setara 324 kWh.

Jadi jika pelanggan dengan daya 450 VA telah melewati batas atas tersebut, maka pemakaian listrik selanjutnya akan diberikan tarif standar.

Sementara bagi pelanggan dengan daya 900 VA subsidi memiliki batas atas konsumsi listrik sebesar 720 jam nyala atau setara dengan 648 kWh.

Baca Juga: Ingat! 12 Maret Tidak Libur, Berikut Jadwal Terbaru Cuti Bersama 2021

Juga sama seperti pelanggan dengan daya 4450 VA, jika pemakaian listrik pelanggan dengan daya 900 VA telah melebihi batas atas tersebut. Maka pemakaian listrik selanjutnya akan diberikan tarif standar.

Dikutip MEDIA JABODETABEK dari akun resmi Instagram PLN @pln_id, berikut cara untuk mendapatkan token listrik gratis maupun diskon 50 persen melalui laman resmi www.pln.co.id atau dengan menggunakan aplikasi PLN Mobile:

Melalui Laman Resmi PLN

1.Buka laman PT PLN (Persero) di www.pln.co.id

2.Pilih ‘Stimulus Covid-19 (Token Gratis/Diskon)’ atau dapat langsung akses laman stimulus.pln.co.id

Baca Juga: Everton vs Southampton: Menang, Everton Siap Kejar Chelsea dan Liverpool

3.Masukkan Nomor Meter/ ID Pelanggan pada kolom pencarian

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: pln.co.id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini