Doa Kafaratul Majelis Lengkap Dengan Keutamaan dan Landasan Hukumnya! Bacaan untuk Menutup Acara

- 17 September 2022, 13:00 WIB
Ilustrasi doa|Doa Kafaratul Majelis Lengkap Dengan Keutamaan dan Landasan Hukumnya! Bacaan untuk Menutup Acara
Ilustrasi doa|Doa Kafaratul Majelis Lengkap Dengan Keutamaan dan Landasan Hukumnya! Bacaan untuk Menutup Acara /Pixabay

MEDIA JABODETABEK - Doa kafaratul majelis atau doa penutup majelis dibaca ketika sebelum menutup acara.

Ketika sebelum menutup acara membaca doa kafaratul majelis sebenarnya sudah disunahkan oleh Rasulullah saw.

Dengan membacakan doa kafaratul majelis maka acara tersebut akan dirahmati oleh Allah Swt.

Adapun bacaan doa kafaratul majelis beserta keutamaan dan landasan hukumnya yaitu:

Bacaan doa kafaratul majelis bahasa Arab:

سُبْحَانَكَ اللَّهُمَّ وَبِحَمْدِكَ، أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلَـٰهَ إِلاَّ أَنْتَ، أَسْتَغْفِرُكَ، وَأَتُوْبُ إِلَيْكَ

Baca Juga: 6 Twibbon World Cleanup Day 2022 Terpopuler untuk Meriahkan Peringatan Hari Kebersihan Sedunia


Bacaan doa kafaratul majelis bahasa latin:

Subhaanakallaahumma wa bihamdika, asyhadu al-laa ilaaha illaa anta, astaghfiruka, wa atuubu ilaik.

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x