Inilah 6 Daftar Lagu Religi yang Sering Diputar Selama Bulan Ramadhan

- 31 Maret 2022, 17:30 WIB
Ilustrasi daftar lagu religi selama bulan Ramadhan.
Ilustrasi daftar lagu religi selama bulan Ramadhan. /Pexels/Anastasia Kolchina

Lagu gubahan Opick ini kabarnya berasal dari hasil ubahan lagu Sunan Bonang. Uniknya lagi, lagu ini ada dua versi bahasa, yaitu Indonesia dan Jawa.

Lagu ini memang dirilis sejak tahun 2005, namun tetap menjadi lagu yang terus diputar dimana-mana selama bulan Ramadhan dan dipopulerkan oleh musisi lain dengan interpretasi yang berbeda seperti “Jalan Lurus” oleh Gita Gutawa atau tetap sama seperti lagu aslinya yang dinyanyikan oleh D’Bagindas (sekarang BIAN Gindas).

Baca Juga: Ikatan Cinta Hari Ini 31 Maret 2022 Full Episode: Aldebaran Tiba-tiba Datang Ke Acara Sekolah Reyna

5. Warna – “Dengan Menyebut Nama Allah”

Grup vokal tahun 90-an Warna juga menyanyikan lagu “Dengan Menyebut Nama Allah”. Lagu gubahan Dwiki Dharmawan ini sebenarnya pertama kali dinyanyikan oleh Novia Kolopaking.

Lagu religi ini sangat populer sehingga kerap diputar di rumah, pusat perbelanjaan, radio hingga dinyanyikan di layar kaca.

Berkat kepopulerannya, “Dengan Menyebut Nama Allah” dinyanyikan oleh Gigi, Marshanda, Nagita Slavina dan Nathalie Holscher.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Booster di Cibinong Bogor dan Tangerang, Yuk Vaksin Demi Bisa Mudik Lebaran Idul Fitri 1443 H

6. Tompi – “Ramadhan Datang”

Penyanyi sekaligus dokter bedah plastik ini juga tidak ketinggalan merilis lagu religi di momen bulan Ramadhan. Lagu “Ramadhan Datang” dirilis pada tahun 2010 dengan irama suka cita.

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini