Hai Bunda, Ini Lho Rukun Puasa Ramadhan yang Wajib Diajarkan Kepada Anak di Rumah

- 11 Maret 2022, 22:10 WIB
Syarat dan Rukun Puasa bagi Umat Muslim, Bagini Penjelasanya!
Syarat dan Rukun Puasa bagi Umat Muslim, Bagini Penjelasanya! /Pixabay/Makalu

Ketika sudah berbuka puasa, sebaiknya anak jangan langsung meninum air es, tetapi suruhlah dia untuk membiasakan minum air hangat yang manis terlebih dahulu seperti teh manis hangat, tetapi kalau anak tidak suka teh manis boleh dikasih air putih hangat, lalu makan buah kurma, kemudian baru boleh makan jika anak sudah terlalu lapar.

Tetapi tolong diingatkan Bunda, sang anak jangan terlalu makan terlalu banyak dan terburu-buru karena hal itu tidak baik, takutnya akan menyiksa dia kala seusai makan dan akhirnya tidak melaksanakan sholat Maghrib, Isya, dan Tarawih.

Nah itu tadi tentang puasa Ramadhan lengkap dengan rukunnya, semoga artikel ini bisa Bunda gunakan untuk mendidik buah hati sedari dini, ya.

Ingat, Bunda bahwa usia anak yang sudah diwajibkan untuk berpuasa adalah sekitar 7 tahun hingga akhirnya ia baligh dan seterusnya.***

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah