8 Golongan Orang yang Tidak Diwajibkan Puasa Ramadhan, Siapa Saja? Berikut Jawabannya Menurut Buya Yahya

- 11 Maret 2022, 14:00 WIB
Ilustrasi Ramadhan 2022|8 Golongan Orang yang Tidak Diwajibkan Puasa Ramadhan, Siapa Saja? Berikut Jawabannya Menurut Buya Yahya
Ilustrasi Ramadhan 2022|8 Golongan Orang yang Tidak Diwajibkan Puasa Ramadhan, Siapa Saja? Berikut Jawabannya Menurut Buya Yahya /Pixabay.com/Chiplanay

Jika mencari ikan dari Palembang ke Bangka Belitung, kalian bisa menghitungnya sendiri apakah itu lebih dari 80 kilo atau tidak?

Namun, tentu hal berpergian ini tidak hanya khusus diperuntukkan untuk nelayan, mereka yang berpergian untuk mudik pada saat masih berpuasa, hukum ini juga dapat dipakai.

Ya, jika mereka yang ingin mudik dari Depok ke Cepu pada jam yang menunjukkan masih diwajibkan puasa, seperti subuh hingga siang hari boleh kok untuk membuka puasa saat diperjalanan.

Namun, jika hanya dari Bogor ke Cianjur sepertinya jarak tersebut tidak mencangkup lebih dari 80 kilo, maka diwajibkan untuk tetap berpuasa ya, kecuali untuk anak kecil.

Nah, itulah 8 golongan orang yang tidak diwajibkan puasa Ramadhan menurut Buya Yahya wajib dihafalkan.***

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania

Sumber: Youtube Al-Bahjah TV


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini