Dzikir Bulan Rajab 10 Hari Pertama, Amalan Sesuai Anjuran Rasulullah

- 2 Februari 2022, 07:58 WIB
Dzikir Bulan Rajab 10 Hari Pertama, Amalan Sesuai Anjuran Rasulullah.
Dzikir Bulan Rajab 10 Hari Pertama, Amalan Sesuai Anjuran Rasulullah. /Pixabay/oranfireblade/

1. Tanggal 1 sampai tanggal 10 membaca dzikir Subhanal Hayyil Qayum sebanyak 100x yang artinya "Maha suci Allah, yang maha hidup lagi menguasai segala sesuatu".

2. Tanggal 10 sampai tanggal 20 membaca dzikir Subhanal Ahadish Shomad sebanyak 100x yang artinya "Maha suci Allah satu-satunya tempat bergantung".

Baca Juga: Tanggal 2 Februari 2022 Hari Apa, Memperingati Apa? Simak Sejarah dan Twibbon Hari Lahan Basah Sedunia

3. Tanggal 21 sampai akhir Bulan Rajab membaca dzikir Subhana Ar Rouf sebanyak 100x yang artinya "Allah maha pengasih".

Hal ini memberikan pengertian kepada umat muslim untuk membaca wirid setiap hari di bulan Rajab karena, memberikan pahala yang berlipat serta memberikan ketenangan karena selalu mengingat Allah.***

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah