Bacaan Niat Sholat Qobliyah Subuh, Lengkap Beserta Tata Cara dan Keutamaannya

- 30 November 2021, 15:15 WIB
Bacaan Niat Sholat Qobliyah Subuh, Lengkap Beserta Tata Cara dan Keutamaannya.
Bacaan Niat Sholat Qobliyah Subuh, Lengkap Beserta Tata Cara dan Keutamaannya. /Pixabay/chiplanay

• Setelah membaca surat Qul huwal laahu ahad, dilanjutkan dengan membaca surat Al-Falaq sebanyak 1 kali dan surat An-Nas sebanyak 1 kali.

Surat Al-Falaq:

1. Qul a'uzuu bi rabbil-falaq
Artinya: Katakanlah, "Aku berlindung kepada Tuhan yang menguasai subuh (fajar),

2. Min sharri ma khalaq
Artinya: dari kejahatan (makhluk yang) Dia ciptakan,

3. Wa min sharri ghasiqin iza waqab
Artinya: dan dari kejahatan malam apabila telah gelap gulita,

Baca Juga: Welcome Desember: Ini Kata-kata Mutiara Untuk Menyambut Bulan Desember yang Penuh Motivasi

4. Wa min sharrin-naffaa-thaati fil 'uqad
Artinya: dan dari kejahatan (perempuan-perempuan) penyihir yang meniup pada buhul-buhul (talinya),

5. Wa min shar ri haasidin iza hasad
Artinya: dan dari kejahatan orang yang dengki apabila dia dengki.

Surat An-Nas:

1. Qul a'uzu birabbin naas
Artinya: Katakanlah, "Aku berlindung kepada Tuhannya manusia,

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x