Simak Tata Cara, Niat dan Doa Setelah Sholat Dhuha, Lengkap dengan Bacaan Latin Beserta Artinya

- 11 Oktober 2021, 15:00 WIB
Simak tata cara, niat dan doa setelah sholat dhuha, lengkap dengan bacaan latin beserta artinya.
Simak tata cara, niat dan doa setelah sholat dhuha, lengkap dengan bacaan latin beserta artinya. /Pixabay/mohamed_hassan/

MEDIA JABODETABEK - Sholat dhuha merupakan sholat sunnah yang dilakukan ketika matahari mulai terbit sampai masuk waktu dzuhur.

Waktu sholat dhuha berlangsung sekitar pukul 07.00-11.00 WIB.

Sholat dhuha dilakukan minimal dua raka'at dan maksimal 12 raka'at.

Baca Juga: Waspada! Sering Disepelekan Ternyata Ini Ciri-Ciri Ginjal Kamu Tidak Sehat Menurut Dokter Saddam Ismail

Sebagaimana diriwayatkan Abu Dzar RA, Rasullulah SAW bersabda:

"Setiap pagi ada kewajiban untuk bersedekah untuk tiap-tiap persendian (ruas).Tiap-tiap tasbih adalah sedekah , tiap-tiap tahlil adalah sedekah, tiap-tiap takbir adalah sedekah, dan menganjurkan kebaikan serta mencegah kemungkaran itu sedekah. Cukuplah menggantikan semua itu dengan raka'at sholat dhuha." (HR. Muslim)

Niat Sholat Dhuha

Usholli Sunnatadh dhuha rokataini lillahi taa'alaa.

Artinya: "Saya niat sholat sunnah dhuha dua raka'at karna Allah Ta'ala."

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x