Kapan Hari Perdamaian Internasional 2022? Berikut Informasinya Lengkap dengan Link Twibbon

- 20 September 2022, 13:20 WIB
Hari Perdamaian Internasional 2022.
Hari Perdamaian Internasional 2022. /Tangkap layar/twibbon.link/

MEDIA JABODETABEK – Kapan diperingati Hari Perdamaian Internasional 2022 banyak dicari di kolom pencarian google.

Hari Perdamaian Internasional adalah hari peringatan untuk memperkuat perdamaian dunia dan mengurangi peperangan serta mempromosikan dan memelihara perdamaian di dunia.

Peringatan Hari Perdamaian Internasional awalnya ditetapkan pada tahun 1981 diperingati pada Selasa ketiga bulan September sebagai Hari Perdamaian Internasional.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata di Jakarta Selatan yang Menarik Selain Kebun Binatang Ragunan, Ada Apa Saja?

Akan tetapi, sejak tahun 2001 Hari Perdamaian Internasional ditetapkan dan diperingati setiap tanggal 21 September.

Pada tahun 2022, Hari Perdamaian Internasional diperingati pada Rabu, 21 September 2022.

Sebagai bentuk peringatan dan dukungan atas perdamaian dunia, kita bisa melakukan berbagai cara, salah satunya kampanye Hari Perdamaian Internasional menggunakan bingkai dari Twibbon.

Baca Juga: Tanggal 21 September 2022 Hari Apa? Apakah Libur? Memperingati Apa? Ada Peristiwa Apa?

Cara menggunakan bingkai dari Twibbon sebagai sarana kampanye Perdamaian Internasional pun juga sangat mudah untuk dilakukan.

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x