21 Agustus 2022 Hari Apa? Memperingati Hari Apa? Apakah Libur? Ada Peristiwa Apa? Ada Hari Maritim Nasional

- 18 Agustus 2022, 09:53 WIB
ILUSTRASI - 21 Agustus 2022 Hari Apa? Memperingati Hari Apa? Apakah Libur? Ada Peristiwa Apa? Ada Hari Maritim Nasional.
ILUSTRASI - 21 Agustus 2022 Hari Apa? Memperingati Hari Apa? Apakah Libur? Ada Peristiwa Apa? Ada Hari Maritim Nasional. /PEXELS/ahmad-syahrir-107128

MEDIA JABODETABEK - Tanggal 21 Agustus 2022 hari apa? Memperingati Hari Apa? Ada peristiwa apa? Simak ulasan selengkapnya di bawah ini.

Tanggal 21 Agustus 2022 hari apa?

Dalam kalender Masehi tanggal 21 Agustus 2022 jatuh pada hari Minggu. Tanggal 21 Agustus juga merupakan hari ke-233 (hari ke-234 dalam tahun kabisat).

Lantas di tanggal 21 Agustus 2022 apakah libur?

Berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri terbaru 2022, bahwa tanggal 21 Agustus 2022 tidak termasuk kedalam Hari Besar Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2022.

Baca Juga: Jadwal dan Harga Tiket Film Sayap Sayap Patah di Bioskop XXI Tangerang 18 Agustus 2022

Dengan demikian hal ini menunjukan bahwa pada tanggal tersebut merupakan hari libur biasa yang jatuh pada hari Minggu alias bukan hari libur nasional.

Tanggal 21 Agustus 2022 memperingati hari apa?

Dilansir Mediajabodetabek.com dari berbagai sumber pada Kamis, 18 Agustus 2022, ternyata tanggal 21 Agustus 2022 memiliki 2 hari penting yakni Hari Maritim Nasional dan Hari Peringatan dan Penghormatan Internasional untuk Para Korban Terorisme. 

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x