Tanggal 6 Agustus 2022 Hari Apa? Memperingati Apa? Berikut Daftar Peringatannya

- 3 Agustus 2022, 14:50 WIB
Ilustrasi kalender. Tanggal 6 Agustus 2022 Hari Apa? Memperingati Apa? Berikut Daftar Peringatannya.
Ilustrasi kalender. Tanggal 6 Agustus 2022 Hari Apa? Memperingati Apa? Berikut Daftar Peringatannya. /Pikiran Rakyat/Denpasar Update

4. 6 Agustus 1962 - Jamaika merdeka dari Britania Raya.

Jamaika adalah salah satu negara penghasil bauksit terbesar di dunia yang berada pada urutan pulau terbesar setelah Kuba dan Hispaniola di Laut Karibia, Amerika Tengah.

Sementara Britania Raya adalah sebuah negara berdaulat yang terletak di lepas pantai barat laut benua Eropa.

5. 6 Agustus 1991 - Tim Berners-Lee merilis berkas-berkas yang menerangkan idenya mengenai World Wide Web.

Tim Berners-Lee yaitu penemu World Wide Web dan ketua World Wide Web Consortium, yang mengatur perkembangannya, maka dari itu ia menerangkan idenya mengenai World Wide Web.

Baca Juga: Ikatan Cinta 3 Agustus 2022 yang Tayang di RCTI: Andin Dibenci Sienna, Lengkap Link Streamingnya

6. 6 Agustus 1997 - Korean Air Penerbangan 801 jatuh di perbukitan Nimitz, Asan, Guam.

Korean Air Penerbangan 801 juga terbukti jatuh di Bandar Udara Internasional Antonio B. Won Pat, Guam (sebuah wilayah pulau Amerika Serikat ) pada hari yang sama.

Itulah beberapa peringatan yang pernah terjadi pada tanggal 6 Agustus dari tahun 1825 hingga 1997.***

 

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini