Tanggal 7 Juli 2022 Hari Apa? Memperingati Apa? Ada Peristiwa Apa? Ternyata Ada Hari Jadi IPI

- 18 Juni 2022, 20:30 WIB
Tanggal 7 Juli 2022 Hari Apa? Memperingati Apa? Ada Pristiwa Apa? Ternyata Ada Hari Jadi IPI.
Tanggal 7 Juli 2022 Hari Apa? Memperingati Apa? Ada Pristiwa Apa? Ternyata Ada Hari Jadi IPI. /Pixabay/ninocare./

MEDIA JABODETABEK - Berikut ini informasi seputar tanggal 7 Juli 2022 mulai dari membahas hari apa, memperingati apa, dan pernah ada pristiwa apa saja.

Tanggal 7 Juli 2022 hari apa? 7 Juli 2022 merupakan hari Kamis atau dalam kalender Jawa yaitu hari Kamis Wage.

7 Juli 2022 bertepatan dengan tanggal hijriyah 8 Dzulhijjah 1443 H dalam kalender Islam dan 7 Besar 1955 dalam kalender Jawa.

Baca Juga: Ramalan Zodiak 19 Juni 2022: Gemini Ambil Hari Perenungan, Pendapatan Cancer Cenderung Meningkat

Lebih lengkap silahkan simak di bawah ini:

• Tanggal dalam bahasa Inggris: July 7, 2022.

• Tahun Jawa: Jawa Alip

• Pasaran Jawa: Wage

• Neptu : 12

• Wuku: Julungpujut

• Zodiak: Kanser (Cancer)

• Shio: Macan

Tanggal 7 Juli 2022 memperingati hari apa? 7 Juli 2022 memiliki peringatan Hari Jadi Ikatan Pustakawan Indonesia (IPI) yang dirayakan hanya di Negara Indonesia.

Baca Juga: Tanggal 23 Juni 2022 Hari Apa? Libur Apa Tidak? Simak Penjelasan Lengkapnya di Sini

Tanggal 7 Juli ada pristiwa apa? Berikut peristiwa pada tanggal 7 Juli yang perlu Anda ketahui.

1. 7 Juli 1607

Peristiwa ekspedisi Belanda dipimpin Koopman Gillis Michaelszoon tiba di Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Indonesia.

2. 7 Juli 1683

Sultan Sibori dari Ternate menandatangani perjanjian yang intinya menjadikan dirinya sebagai kerajaan vasal Belanda.

Baca Juga: Tiga Fitur Baru Panggilan Suara WhatsApp: Video Call Bisa Sampai 32 Orang

3. 7 Juli 1892

Organisasi rahasia Katipunan yang dibentuk dengan tujuan memperoleh kemerdekaan Filipina dari Spanyol melalui revolusi itu dibentuknya di Manila.

4. 7 Juli 1898

Peristiwa Amerika Serikat menganeksasi Hawai’i.

5. 7 Juli 1937

Pada Insiden Jembatan Marco Polo terjadilah invasi tentara Jepang ke Beijing yang menandai dimulainya Perang Tiongkok-Jepang Kedua.

6. 7 Juli 1978

Peristiwa Kepulauan Solomon merdeka dari Inggris.

Baca Juga: Link Streaming Nonton dan Download Pertaruhan The Series Episode 4, Lengkap Dengan Jadwal Tayangnya

7. 7 Juli 1994

Peristiwa Aden ditempati tentara Yaman Utara sehingga menyelesaikan penyatuan kembali negara Yaman.

8. 7 Juli 2005

Di tiga jalur kereta bawah tanah dan sebuah bus di London, Inggris terdengar empat ledakan bom bunuh diri.

9. 7 Juli 2007

Peristiwa pembukaan Piala Asia AFC 2007.

10. 7 Juli 2012

Regina Ivanova berhasil memenangi Indonesian Idol 2012.***

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x