Kapan Hari Perdamaian Internasional 2022? Berikut Informasinya Lengkap dengan Link Twibbon

20 September 2022, 13:20 WIB
Hari Perdamaian Internasional 2022. /Tangkap layar/twibbon.link/

MEDIA JABODETABEK – Kapan diperingati Hari Perdamaian Internasional 2022 banyak dicari di kolom pencarian google.

Hari Perdamaian Internasional adalah hari peringatan untuk memperkuat perdamaian dunia dan mengurangi peperangan serta mempromosikan dan memelihara perdamaian di dunia.

Peringatan Hari Perdamaian Internasional awalnya ditetapkan pada tahun 1981 diperingati pada Selasa ketiga bulan September sebagai Hari Perdamaian Internasional.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata di Jakarta Selatan yang Menarik Selain Kebun Binatang Ragunan, Ada Apa Saja?

Akan tetapi, sejak tahun 2001 Hari Perdamaian Internasional ditetapkan dan diperingati setiap tanggal 21 September.

Pada tahun 2022, Hari Perdamaian Internasional diperingati pada Rabu, 21 September 2022.

Sebagai bentuk peringatan dan dukungan atas perdamaian dunia, kita bisa melakukan berbagai cara, salah satunya kampanye Hari Perdamaian Internasional menggunakan bingkai dari Twibbon.

Baca Juga: Tanggal 21 September 2022 Hari Apa? Apakah Libur? Memperingati Apa? Ada Peristiwa Apa?

Cara menggunakan bingkai dari Twibbon sebagai sarana kampanye Perdamaian Internasional pun juga sangat mudah untuk dilakukan.

Kita hanya perlu memilih link yang sudah disiapkan di bawah ini, unggah foto yang hendak dipasang bingkai, disesuaikan ukuran foto dan bingkai, lalu unduh kembali saat foto dan bingkai sudah menyatu.

Berikut adalah link Twibbon sebagai bentuk kampanye perdamaian dunia yang berhasil dihimpun oleh Mediajabodetabek.com dari Twibbonize.

Baca Juga: Jadwal dan Harga Tiket Nonton Film One Piece Red di Bioskop XXI Jakarta Rabu, 21 September 2022

Twibbon 1 https://www.twibbonize.com/puraka-hariperdamaianinter

Twibbon 2 https://www.twibbonize.com/pwgtkpj

Twibbon 3 https://www.twibbonize.com/perdamaianduniainternasionalal

Twibbon 4 https://www.twibbonize.com/perdmaian

Twibbon 5 https://www.twibbonize.com/hariperdamaiandunialovrinz

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn 20 September 2022: Capricorn Lagi Sukses dalam Cinta dan Bisnis

Twibbon 6 https://www.twibbonize.com/hariperdamaianspensaga

Twibbon 7 https://www.twibbonize.com/hariperdamaianinternasionaly

Twibbon 8 https://www.twibbonize.com/posthinkseptember

Twibbon 9 https://www.twibbonize.com/perdamaianinternasional

Twibbon 10 https://www.twibbonize.com/smkkesda-perdamaian

Baca Juga: Sedang Viral Saat Ini: Atap Warung Makan di Jagakarsa Terbang Gara-Gara Hujan Deras dan Angin

Itulah 5 link twibbon hari perdamaian Internasional yang diperingati pada 21 September 2022 mendatang cocok untuk digunakan sebagai foto profil media sosial WhatsApp, Instagram, Facebook, dan lainnya.

Hari Perdamaian Internasional tanggal 21 September 2022 diharapkan menjadi langkah perdamaian dunia di era modern tanpa adanya peperangan dan kekacauan di dunia. ***

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler