Tanggal 16 Agustus 2022 Hari Apa? Memperingati Hari Apa? Apakah Libur? Simak Selengkapnya

12 Agustus 2022, 20:40 WIB
Ilustrasi kalender. Tanggal 16 Agustus 2022 Hari Apa? Memperingati Hari Apa? Apakah Libur? Simak Selengkapnya. /pixabay/

MEDIA JABODETABEK - Tanggal 16 Agustus 2022 merupakan bagian dari pekan ketiga bulan Agustus 2022 yang banyak dipertanyakan orang seperti tanggal 16 Agustus 2022 hari apa? Memperingati Hari Apa? Apakah libur? Simak ulasan selengkapnya di bawah ini.

Tanggal 16 Agustus 2022 hari apa?

Dalam kalender Masehi tanggal 16 Agustus 2022 jatuh pada hari Selasa. Tanggal 16 Agustus juga merupakan hari ke-228 (hari ke-229 dalam tahun kabisat).

Baca Juga: Pelaku Pengeroyokan Driver Ojek Online yang Viral Berhasil Diringkus Polres Blitar

Tanggal 16 Agustus 2022 memperingati hari apa?

Dilansir Mediajabodetabek.com dari berbagai sumber pada Jumat, 12 Agustus 2022, ternyata tanggal 16 Agustus 2022 memiliki 1 hari penting yakni Hari Kemerdekaan Gabon. Simak penjelasan lengkapnya di bawah ini.

Hari Kemerdekaan Gabon

Pada tanggal 16 Agustus 2022 ternyata merupakan peringatan Hari Kemerdekaan Gabon.

Republik Gabon adalah sebuah negara di pesisir barat Afrika Barat. Terletak di garis khatulistiwa, Gabon berbatasan dengan negara Guinea Khatulistiwa di sebelah barat laut, Kamerun di sebelah utara, Republik Kongo di sebelah timur dan selatan, dan Teluk Guinea.

Baca Juga: Kapan Hari Anjing Sedunia 2022? Berikut Tanggal, Sejarah, hingga Serba-Serbi Perayaan International Dog Day

Ibu kota dan kota terbesarnya adalah Libreville, serta bahasa resmi negara tersebut adalah bahasa Prancis.

Pada abad ke-15, bangsa Eropa pertama tiba. Nama Gabon berasal dari "Gabao", yang dalam bahasa Portugis berarti "mantel", berhubungan dengan bentuk muara sungai Komo dekat Libreville.

Penjelajah Pierre Savorgnan de Brazza dari Prancis memimpin misi pertama ke Gabon dan Kongo pada tahun 1875.

Wilayah ini merdeka pada tanggal 16 Agustus 1960. Presiden pertama adalah Léon M'ba yang dipilih tahun 1961, dengan Omar Bongo Ondimba sebagai WaPres.

Baca Juga: Cara Ganti TV Analog ke Digital Tanpa Pakai STB, Lebih Murah dan Jernih

Kepentingan Perancis amat menentukan dalam kepemimpinan di Gabon setelah merdeka, kepentingan penebangan Prancis melimpahkan dana untuk kampanye pemilihan M'ba, 'evolue' dari daerah pesisir.

Lantas di tanggal 16 Agustus 2022 apakah libur?

Berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri terbaru 2022, bahwa tanggal 16 Agustus 2022 tidak termasuk kedalam Hari Besar Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2022.

Dengan demikian hal ini menunjukan bahwa pada tanggal tersebut merupakan hari biasa yang jatuh pada hari Selasa alias tidak libur.

Walaupun, keesokan harinya adalah tanggal 17 Agustus 2022 yang merupakan hari libur nasional peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia.

Baca Juga: Tanggal 16 Agustus Hari Apa, Memperingati Apa? Libur Atau Tidak? Berikut Ulasan Lengkapnya

Lalu tanggal 16 Agustus 2022 ada peristiwa apa?

Selain sebagai peringatan Hari Kemerdekaan Gabon, diketahui pada tanggal 16 Agustus di tahun sebelumnya juga pernah terjadi beberapa peristiwa penting diantaranya:

· 1896 - Grup yang dipimpin oleh Skookum Jim Mason menemukan emas di dekat Dawson City, Yukon, Kanada

· 1960 - Siprus merdeka dari Britania Raya.

· 1972 - Ejaan Bahasa Indonesia yang disempurnakan (EYD) mulai diberlakukan.

Baca Juga: Hasil Akhir Sepak Bola Persik vs Borneo FC, Jumat 12 Agustus 2022: Matheus Pato Borong Dua Gol

· 2004 - lahirnya seorang putri bernama "Sintia Agustin",sedikit ucapan semoga bahagia dan cantik selalu.

· 2010 - NCIS 7 Asian Premiere diLaksanakan di 6 channel: FOX Asia, FX, Star World, Star Movie, Fox Crime, dan Channel V

· 2015 - Trigana Air Service Penerbangan 267 jatuh di Oksibil, Papua. Seluruh penumpang dan awak yang berjumlah 54 tewas.

Demikian pembahasan mengenai tanggal 16 Agustus 2022 hari apa, memperingati hari apa, apakah libur dan ada peristiwa apa. Semoga bermanfaat.***

 

Editor: Nurul Fitriana

Tags

Terkini

Terpopuler