Hindari 5 Kebiasaan Sepele yang Bikin Gemuk, Dehidrasi Salah Satunya

- 29 Oktober 2022, 10:00 WIB
Ilustrasi diet|Hindari 5 Kebiasaan Sepele yang Bikin Gemuk, Dehidrasi Salah Satunya
Ilustrasi diet|Hindari 5 Kebiasaan Sepele yang Bikin Gemuk, Dehidrasi Salah Satunya /Pexels/Ketut Subiyanto

MEDIA JABODETABEK - Kebiasaan makan terlalu cepat memang sulit dihentikan, namun ternyata makan terlalu cepat mungkin menjadi kebiasaan yang bikin gemuk.

Tapi, selain makan terlalu cepat ternyata tak punya jadwal makan bisa sedikit bikin tubuh kurang sehat dan menyebabkan gemuk.

Hal selanjutnya yang bikin gemuk adalah mengkonsumsi cemilan yang tidak sehat.

Tidak hanya itu, sederet kebiasaan yang bikin gemuk juga bisa terjadi karena dehidrasi dan kurang tidur.

Berikut 5 kebiasaan sepele yang bikin gemuk yang berhasil Mediajabodetabek.com kutip dari Instagram @trikdiet.

Baca Juga: BMKG: Prakiraan Cuaca Besok 29-31 Oktober 2022 Jakarta Pusat, Cerah Sepanjang Hari

1. Makan terlalu cepat

Menghentikannya secara perlahan dengan kebiasaan yang lebih sehat yaitu menggunyah dengan perasaan dapat membantu kita menjaga berat badan ideal di maaa mendatang.

Ya, seperti yang diketahui bahwa sejumlah penelitian menyebut bahwa kebiasan makan terburu-buru membuat seseorang mengalami obesitas.

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania

Sumber: instagram @trikdiet


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x