Rekomendasi 5 Tempat Wisata Malam di Kota Batu, Bertabur Cahaya Menarik untuk Dikunjungi saat Malam Minggu

- 24 Oktober 2022, 12:30 WIB
Omah Kayu Batu/Rekomendasi 5 Tempat Wisata Malam di Kota Batu, Bertabur Cahaya yang Menarik untuk Dikunjungi Saat Malam Minggu.
Omah Kayu Batu/Rekomendasi 5 Tempat Wisata Malam di Kota Batu, Bertabur Cahaya yang Menarik untuk Dikunjungi Saat Malam Minggu. /Instagram/omahkayubatu

Baca Juga: 8 Twibbon Hari Jadi Bangkalan ke 491: Bingkai Foto Terkece dan Kekinian untuk Diunggah di Medsos

Omah Kayu

Tempat wisata malam yang kedua ada Omah Kayu yang berlokasi di Jl. Gunung Banyak, Gunungsari, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu, Jawa Timur.

Lokasi wisata favorit yang banyak dikunjungi baik pada waktu siang maupun malam hari untuk melihat pemandangan Kota Batu dari atas ketinggian, dengan duduk santai di atas rumah pohon.

Batu Night Spectacular

Tempat wisata malam yang ketiga ada Batu Night Spectacular (BNS) yang berlokasi di Jl. Hayam Wuruk, No.1, Oro-Oro Ombo, Kecamatan Batu, Kota Batu, Jawa Timur. Wisatawan dapat berkunjung setiap hari dari pukul 3 sore sampai dengan pukul 11 malam.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Senin 24 Oktober 2022: Perubahan Drastis dalam Asmara

Objek wisata taman bermain ini bisa dikunjungi pada malam hari, memiliki berbagai macam wahana permainan yang seru dan spot foto menarik dengan lampion berbentuk unik yang menyala menjadi daya tarik pengunjung untuk datang ke tempat ini.

Paralayang Batu

Tempat wisata malam yang keempat ada Paralayang Batu yang berlokasi di Jl. Brigjen Abd Manan Wijaya, Maroon, Pandesari, Kecamatan Pujon, Kabupaten Malang, Jawa Timur. Lokasi ini dapat diakses selama 24 jam.

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x