4 Wisata Alam dan Perkebunan di Bandung, Jawa Barat Ada Apa Saja? Berikut Ulasannya

- 21 September 2022, 21:15 WIB
ilustrasi perkebunan|4 Wisata Alam dan Perkebunan di Bandung, Jawa Barat Ada Apa Saja? Berikut Ulasannya
ilustrasi perkebunan|4 Wisata Alam dan Perkebunan di Bandung, Jawa Barat Ada Apa Saja? Berikut Ulasannya /Dok PT Perkebunan Nusantara

2. The Farmhouse

The Farmhouse merupakan salah satu wisata keluarga di Bandung yang tak kalah terkenal dari Jendela Alam.

Hal yang ditawarkan wisata yang satu ini juga sama seperti Jendela Alam, bahkan lokasinya pun berada di daerah Lembang.

Ya, hal yang ditawarkan The Farmhouse adalah suasana pertanian dan perkebunan ala Eropa dengan rumah kurcaci khas Selandia Baru yang berukuran mini.

Seperti yang sering dilihat di film The Hobbit suasana alami khas pegunungan yang sangat segar dan menenangkan pun akan ditemui di sini.

Tentunya akan membuat libur kamu dan kelaurga menjadi semakin menyenangkan karena tempat ini bisa menjadi tempat berlarian dan bermain bagi anak-anak.

Baca Juga: Berita Viral hari Ini: Jenazah di Kediri Tidak ada yang Mengantarkan ke Kuburannya, Kecuali Perangkat Desa

3. Kebun Strawberry Ciwidey

Selain itu, pemandangan yang indah baik dari alam maupun dari bangunan Kebun Strawberry Ciwidey bisa menjadi tempat wisata selanjutnya.

Kamu bisa mengunjungi tempat wisata keluarga di Bandung yang terletak di Ciwidey ini karena cukup luas dan indah.

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini