Minuman Khas Asli Pekalongan Apa yang Paling Menyegarkan? Simak Minuman yang Wajib Dicoba Saat Akhir Pekan

- 22 Agustus 2022, 11:58 WIB
Ilustrasi minuman
Ilustrasi minuman /Pixabay.com/monileoni

MEDIA JABODETABEK - Berikut minuman khas Pekalongan wajib Anda masukkan daftar oleh-oleh saat berlibur ke Pekalongan pada akhir pekan. 

Saat ke kota yang terkenal sebagai Kota Batik ini, Anda pasti menemukan banyak minuman yang sangat nikmat dan bikin nagih, salah satunya seperti es duren yang rasanya segar. 

Kota Pekalongan terletak di Jawa Tengah dan berbatasan dengan Laut Jawa Utara yang dikenal dengan Jalur Pantura yang menghubungkan Jakarta-Semarang-Surabaya. 

Baca Juga: 7 Taman Terpopuler di Jakarta Pusat, Wisata Gratis Piknik Bersama Keluarga

Sehingga menjadi salah satu kota yang cukup ramai dilewati berbagai kendaraan pada akhir pekan. 

Oleh sebab itu tidak ada salahnya mencicipi minuman khas Pekalongan saat melewati kota ini. 

Kota Pekalongan terkenal dengan minuman kopi tahlil. Tapi selain kafein seperti kopi, ternyata ada pula minuman khas Pekalongan yang lezat dan bahkan beberapa memiliki nilai historisnya sendiri. 

Baca Juga: 10 Rekomendasi Taman di Jakarta Selatan, Wisata Gratis Banyak Spot Foto Instagramable

Selain itu lokasi untuk mencari minuman ini pun sangat mudah, agar Anda dapat lebih mengenal berbagai minuman khas Pekalongan yang dapat Anda jadikan oleh-oleh saat berkunjung ke kota ini, berikut Mediajabodetabek.com telah merangkum informasi mengenai berbagai minuman khas Pekalongan yang bisa Anda masukkan ke dalam daftar belanja oleh-oleh. 

Halaman:

Editor: Putri Amaliana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x