Rekomendasi 5 Tempat Wisata Bekasi yang Cocok Dikunjungi saat Malam Takbiran Idul Fitri 2022

- 28 April 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi. Berikut 5 Tempat Wisata Bekasi yang Cocok Dikunjungi Saat Malam Takbiran Idul Fitri 2022.
Ilustrasi. Berikut 5 Tempat Wisata Bekasi yang Cocok Dikunjungi Saat Malam Takbiran Idul Fitri 2022. /Instagram/@bilicube.id

MEDIA JABODETABEK - Salah satu kegiatan yang biasa dilakukan oleh banyak orang saat malam takbiran adalah pergi ke tempat wisata.

Kota yang memiliki tempat wisata yang buka hingga malam hari adalah Kota Bekasi. Mau tau di mana saja tempat wisata di Bekasi yang buka sampai malam hari dan cocok untuk Anda kunjugi saat malam takbiran nanti?

Berikut jawaban tentang 5 tempat wisata Bekasi yang cocok dikunjungi saat malam takbiran Idul Fitri 2022, berhasil Mediajabodetabek.com dari berbagai sumber.

Baca Juga: 4 Twibbon HUT Kota Semarapura 2022 ke 30 untuk Dijadikan Bingkai Foto Aesthetis saat Hari Jadi Semarapura

1. Lake Marrakash

Alamat: Jalan Marrakash Square, Bahagia, Babelan, Bekasi, Jawa Barat
Jam Buka: 08:00 - 22:00 WIB
HTM: Rp. 15.000,-

Lake Marrakash merupakan tempat wisata paling murah dan favorit di Bekasi kala malam hari.

Selain murah meriah, Danau Marrakash juga mempunyai suana yang nyaman, tenang, dan ramah untuk semua kalangan dari anak-anak hingga dewasa.

Baca Juga: Download 15 Link Twibbon Hari Raya Idul Fitri 2022 Terbaru, Sambut Hari Lebaran dengan Bingkai Foto Menarik

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x