9 Tempat yang Cocok dijadikan Buka Puasa Bersama, Bukber di Wilayah Tangerang, Cek Lokasinya

- 5 April 2022, 04:15 WIB
Ilustrasi. Rekomendasi Tempat Bukber di Tangerang
Ilustrasi. Rekomendasi Tempat Bukber di Tangerang /Pixabay/eak_kkk/


MEDIA JABODETABEK – Berikut informasi 9 lokasi tempat buka bersama atau biasa disingkat bukber wilayah Tangerang yang bisa menjadi rekomendasi untuk Anda.

Acara buka puasa bersama atau bukber sudah menjadi bagian dari agenda bulan suci Ramadhan sebagian orang.

Pada umumnya acara bukber sering diadakan oleh seorang teman, baik itu teman semasa sekolah untuk reuni hingga rekan sepekerjaan.

Baca Juga: 5 Tempat Ngabuburit pada Bulan Ramadhan Gratis di Jakarta Pusat, Bisa Sekalian Berburu Takjil

Oleh sebab itu, acara buka puasa bersama tidak hanya sekadar untuk makan bersama, melainkan bisa juga dijadikan sebagai momen bersilaturahmi.

Dalam menunaikan ibadah puasa Ramadhan merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan oleh seluruh umat muslim di seluruh dunia.

Selama 30 hari diwajibkan bagi umat muslim untuk menahan lapar, dahaga, dan hawa nafsu yang dimulai dari waktu Shubuh hingga terbenamnya matahari yakni Maghrib.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata di Kawasan Tangerang ini Cocok Untuk Ngabuburit Bersama Keluarga, di Mana Saja?

Namun, pada bulan puasa juga identik dengan kegiatan buka bersama (bukber) sebagai ibadah yang lain yakni silaturahmi.

Setelah 2 tahun dilarang karena pandemi Covid-19, saat ini pemerintah telah mengizinkan masyarakat bisa mengadakan kegiatan buka bersama dengan penerapan protokol kesehatan yang ketat.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x