5 Desa Wisata di Pulau Lombok yang Bisa Jadi Destinasi saat Libur Cuti Bersama, Destinasi Favorit

- 28 Maret 2022, 07:30 WIB
Ilustrasi desa wisata Lombok.
Ilustrasi desa wisata Lombok. /unsplash.com

MEDIA JABODETABEK - Desa Wisata menjadi salah satu tempat wisata yang cukup menarik dan populer akhir-akhir ini.

Selain menarik dan populer, tentunya desa wisata menghadirkan bentang budaya maupun bentang alam yang memiliki nilai jual objek wisata serta beberapa objek wisata baik alam maupun buatan yang menarik.

Pulau Lombok sudah terkenal sebagai pulau yang berdampak untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat setempat karena memiliki tempat tujuan wisata favorit dan keren.

Baca Juga: 5 Kesenian Tradisional Lombok yang Wajib Diketahui agar Tetap Lestari: Ada Tarian, hingga Alat Musik

Buat Anda yang ingin mencoba tempat wisata yang beda dari yang lain, maka desa wisata di Lombok bisa dijadikan destinasi saat cuti bersama, dilansir dari CBT Official.

1. Desa Sukarara

Pertama ada Desa Sukarara. Desa yang beralamat di Desa Sukarara, Kecamatan Jonggat, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat. Selain itu, sebagian besar penduduknya bersuku Sasak.

Fasilitas: Balai Pertemuan, Kamar Mandi Umum, Kios Souvenir, Musholla, Selfie Area, Tempat makan, Wifi Area.

Baca Juga: Link Download Logo Hari Jadi Wajo 2022 PNG dan JPG yang Memiliki Desain Serta Motif Unik dan Menarik

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x