Keistimewaan 5 Weton Kamis: Membahas Watak, Sisi Negatif, dan Karir

- 17 Februari 2022, 07:43 WIB
Ilustrasi Keistimewaan 5 Weton Kamis, Membahas Watak, Sisi Negatif, dan Karir.
Ilustrasi Keistimewaan 5 Weton Kamis, Membahas Watak, Sisi Negatif, dan Karir. /Pezibear/Pixabay

Dalam pekerjaan, yang paling cocok untuk weton Kamis Pahing adalah pekerjaan yang mengandalkan pikiran.

Baca Juga: Efek Kartun Viral TikTok Banyak Dicari Warganet, Ternyata Begini Cara Mudah Mengedit Foto Dengan Filter Kartun

Bisa guru, dosen, akuntan, kemudian juga bisa menjadi seorang peneliti karena memang cenderung orangnya ini sangat teliti, atau menjadi seniman.

Jika di bidang usaha, yang paling bagus adalah yang berhubungan dengan kayu ataupun tumbuh-tumbuhan usaha furnitur atau pertanian misal untuk menanam jagung atau padi juga sangat bagus.

3. Kamis Pon

Berada di bawah naungan watak lakuning Geni dan untuk poncosudo ini bawah naungan sumur sinobo.

Memiliki keistimewaan orangnya pendiam, kemudian juga orangnya baik.

Baca Juga: Jadwal Sholat Bekasi Hari ini Subuh, Dzuhur, Ashar, Maghrib dan Isya, Lengkap dengan Waktu Adzan

Pendiriannya yang teguh, di samping itu bersungguh-sungguh dalam bekerja, tegas karena tipe mengayomi, serta pandai menyimpan rahasia dan tidak suka ikut campur urusan orang lain.

Pekerjaan yang cocok untuk weton Kamis Pon adalah kerja yang berkaitan dengan kepercayaan di bidang keuangan misal sebagai bendahara.

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: YouTube Esa Production


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini