6 Tempat Wisata di Sukabumi dengan Panorama Alam Eksotis yang Wajib Dikunjungi untuk Berakhir Pekan

- 21 Januari 2022, 18:00 WIB
Potret pantai Ujung Genteng. Berikut rekomendasi tempat wisata di Sukabumi dengan panorama alam eksotis yang wajib dikunjungi untuk berakhir pekan.
Potret pantai Ujung Genteng. Berikut rekomendasi tempat wisata di Sukabumi dengan panorama alam eksotis yang wajib dikunjungi untuk berakhir pekan. /Istagram/jelajahalamsukabumi/

Pantai Ujung Genteng termasuk tempat wisata pantai dengan pasir putihnya. Termasuk istimewa karena disebut sebagai mutiara tersembunyi oleh masyarakat sekitar karena tempatnya yang masih alami.

Perjalanan yang terbilang jauh, yakni sekitar tujuh jam berkendara dari kota Jakarta, namun semua itu terbayar dengan panorama alam pasir putih yang indah.

Anda bisa bersantai duduk di pasir putih yang mempesona sambil melihan sunset dan melihat aktivitas para nelayan yang sedang menepi ke pantai.

Baca Juga: Update Terbaru Ganjil Genap Kawasan Puncak Bogor dan Sentul 21 Januari 2022, Berlaku Jumat sampai Minggu

Jika beruntung dan kebetulan sedang berwisata antara bulan agustus hingga maret, Anda dapat menyaksikan langsung penyu hijau yang bertelur di Pantai Pangumbahan yang jaraknya tidak terlalu jauh dari pantai Ujung Genteng.

2. Jembatan Situ Gunung (Suspension Bridge)

Jembatan gantung Situ Gunung atau Suspension Bridge yang berlokasi di Desa Kadudampit, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi.

Harga tiket untuk memasuki jembatan yang terjangkau yakni sekitar 50.000 rupiah, Anda akan menikmati panorama alam yang indah di atas jembatan yang melintasi antar bukit.
   
Tidak ada salahnya juga berkunjung sekalian ke curug sawer karena masih satu kawasan konservasi Taman Nasional Gunung Gede Pangrango Resor Situ Gunung.

Baca Juga: Jadwal dan Lokasi Vaksin Booster Covid-19 di Jakarta pada Januari hingga Februari 2022, Simak Persyaratannya

3. Geopark Ciletuh

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini