6 Alasan Mengapa Kamu Merasa Takut Berpisah dengan Kekasihmu: Pengalaman Masa Lalu yang Pahit

- 8 November 2021, 14:06 WIB
Ilustrasi gambar pasangan| 6 Alasan Mengapa Kamu Merasa Takut Berpisah dengan Kekasihmu: Pengalaman Masa Lalu yang Pahit
Ilustrasi gambar pasangan| 6 Alasan Mengapa Kamu Merasa Takut Berpisah dengan Kekasihmu: Pengalaman Masa Lalu yang Pahit /Sumber tangkap layar/pixabay.com/Chermitove/

5. Takut tidak mempunyai teman

Meskipun ini mirip dengan poin nomor empat, tetapi dalam point ini, membicarakan tentang teman yang selalu ada.

Walaupun sahabat, selalu menemani dalam suka atau duka, tetapi tetap terkalahkan dengan seorang kekasih.

Pasalnya kekasih tidak mungkin menjatuhkan kamu. Beda hal dengan sahabat yang mungkin saja memiliki 2 watak yang berbeda tanpa kamu sadari.

Baca Juga: Lirik dan Arti Lagu Apa Kabar Mantan Oleh NDX A.K.A yang Viral di Tik Tok: Apa Kabar Wong Sing Tau Tak Sayang

Baca Juga: Contoh Teks Pidato Hari Pahlawan 2021, Singkat dan Cocok untuk Tugas Sekolah Anak SD

Terkusus untuk orang yang memang tertutup dan jarang memiliki teman, pasti selalu berpikiran, apakah sehabis berpisah dengan kekasih akan menemukan teman yang selalu ada lagi?

6. Keluarga, saudara dan teman sudah saling mengenal

Hubungan yang sudah terjalin lama, membuat kamu mengenal lingkungan satu sama lain. Pasalnya mungkin ada beberapa acara yang kalian hadiri bersama.

Hal itu membuat beberapa pasangan takut akan berpisah, karena mungkin terlalu membuang waktu jika harus memulai dari awal perkenalan dengan lingkungan pasangan yang baru.

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini