Rekomendasi 5 Restoran Sushi Terenak di Jakarta, Ada yang Dekat Pantai

- 4 November 2021, 06:57 WIB
Hotel Aston Pontianak kini membuka gerai Mai Sushi. Tersedia berbagai jenis makanan Jepang, mulai dari sushi, udon, katsi, dan masih banyak lagi.
Hotel Aston Pontianak kini membuka gerai Mai Sushi. Tersedia berbagai jenis makanan Jepang, mulai dari sushi, udon, katsi, dan masih banyak lagi. /Indri Rizkita/


MEDIA JABODETABEK – Sushi adalah makanan yang berasal dari Negeri Sakura Jepang. Beberapa tahun terakhir ini, olahan nasi yang digulung khas jepang sedang populer di Indonesia.

Penjualnya pun sekarang mulai menjamur di berbagai sudut ibukota Jakarta. Mulai dari sushi dengan kualitas seadanya, sampai sushi dengan harga selangit pun ada.

Makanan yang terbuat dari nasi khas jepang yang diisi dengan daging dan sayur-sayuran lalu digulung dengan rumput laut ini sangat populer karena penyajiannya yang simple.

Baca Juga: Resep Membuat Wedang Uwuh, Minuman Tradisional Cocok Disajikan saat Cuaca Dingin

Dalam satu porsi sushi, kalian akan disuguhkan satu gulung sushi yang sudah dipotong-potong seukuran sekali makan dengan soyu atau kecap asin dan wasabi untuk menambah cita rasa pedas.

Berikut tim Media Jabodetabek rangkumkan beberapa rekomendasi 5 restoran sushi terenak yang ada di Jakarta.

Baca Juga: 9 Jenis Makanan yang Cocok Disantap saat Musim Hujan: Mulai dari Instan sampai Olahan

1.Sushi Hiro

Sushi Hiro terletak di Jl. Suryo No.24, Senopati, Jakarta Selatan. Sushi Hiro ini sudah sangat terkenal dan memiliki berbagai cabang di Jakarta. Salah satunya ada di jalan Suryo ini.

Restoran ini buka dari jam 11 siang sampai jam setengah sepuluh malam.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah