6 Jenis Anjing yang Bulunya Tidak Mudah Rontok, Ada untuk Pemburu dan Penjaga, Pilih Mana

- 2 November 2021, 09:30 WIB
Anjing itu tertangkap sedang menatap lemari yang pintunya membuka dan menutup sendiri.*
Anjing itu tertangkap sedang menatap lemari yang pintunya membuka dan menutup sendiri.* /TikTok /@jemmalaurenfisher

Anjing ini berasal dari Perancis. Di sana digunakan untuk menggembalakan domba dan menjaga kawanan dari pemangsa dan pencuri.

Berbeda dengan yang sebelumnya, bulu anjing ini tidak halus melaikan kasar, tetapi tidak mudah kotor dan tidak begitu rontok asal dirawat dengan baik.

Baca Juga: Info Teranyar Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Wilayah Jakarta Hari Ini Selasa 2 November 2021

4. Giant Schnauzer

Anjing inipun digunakan untuk mengembala. Namun, bukan berasal dari Perancis tetapi dari Jerman.

Walaupun bulunya lebat, tetapi bulu anjing ini tidak mudah rontok, tetapi harus dirawat dan disisir seminggu sekali.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Hari ini Selasa, 2 November 2021: Kamu Akan Memiliki Hari Sangat Baik dan Menyenangkan

5. Irish Water Spaniel

Anjing ini berasal dari Irlandia, di sana dijuluki pemburu serba bisa. Karena dia mampu mengarahkan, menangkap, dan mengambil burung yang jatuh.

Irish Water Spaniel memiliki bulu yang padat dan kencang, serta ekor yang panjang dan halus. Bulunya tidak rontok tetapi membutuhkan penyisiran yang profesional agar terlihat rapih.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: The Spruce Pets


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah