Cara Menghilangkan Bekas Jerawat yang Hitam Pada Kulit Pipi, Bisa Memakai Bahan Alami dan Bahan Bumbu Dapur

- 5 Juni 2021, 21:36 WIB
Ilustrasi jerawat dan bintik hitam.
Ilustrasi jerawat dan bintik hitam. /Pixabay.com/jmexclusives/

MEDIA JABODETABEK - Berikut ini cara terbaru untuk menghilangkan bekas jerawat memakai bahan alami.

Jerawatan di muka akan sangat menggangu dan menyebalkan, terlebih jika ada bekas yang menghitam pada kulit muka.

Ada banyak cara untuk menghilangkan bekas jerawat, bisa dengan medis ataupun non medis.

Baca Juga: Perlu Dicegah Sejak Dini, Ternyata Merokok Diusia Muda Cenderung akan Lebih Sulit untuk Berhenti

Jika menggunakan medis tentu biayanya akan sangat mahal, berbeda jika menggunakan bahan alami, lebih praktis dan murah.

Berikut cara menghilangkan bekas jerawat menggunakan bahan alami yang murah dan terjangkau.

Baca Juga: Benarkah Anak-Anak dan Remaja Lebih Sulit Berhenti Merokok, Ini Kata Dokter

Menggunakan Lemon dan madu

Lemon mengandung zat asam yang memiliki peran sebagai antibakteri, jika rutin menggunakan air lemon, bekas jerawat bisa hilang, bahkan minyak yang berlebihan pada muka juga bisa berkurang.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x