Kapan Puasa Muharram 2022 Dimulai? Lengkap dengan Niat Puasa dan Artinya

- 25 Juli 2022, 13:27 WIB
1 Muharram 2022 Jatuh Pada Tanggal Berapa? Cek Jadwal Pergantian Tahun 1443 - 1444 Hijriyah Disini
1 Muharram 2022 Jatuh Pada Tanggal Berapa? Cek Jadwal Pergantian Tahun 1443 - 1444 Hijriyah Disini /

MEDIA JABODETABEK - Simak informasi kapan puasa muharram 2022 dimulai?

Pada puasa Muharram terdapat dua jenis yaitu puasa Tausa dan puasa Asyura yang apabila dilakukan akan mendapatkan banyak pahala.

Puasa Tasua jatuh pada tanggal 7 Agustus 2022 atau dilakukan di hari ke-9 pada bulan Muharram.

Sedangkan, Puasa Asyura jatuh pada tanggal 8 Agustus 2022 atau dilaksanakan pada tanggal 10 Muharram.

Baca Juga: Tanggal 1 Muharram 1444 H Kapan, Hari apa ? Simak Penjelasan Lengkapnya Berikut Serta Amalan yang dianjurkan

Menjalankan puasa Tasua dan Asyura sama dengan menjalankan puasa selama 30 hari lamanya.

Rasulullah saw bersabda: 'Orang yang berpuasa pada hari Arafah maka menjadi pelebur dosa dua tahun, dan orang yang berpuasa sehari dari bulan Muharram maka baginya sebab puasa setiap sehari pahala 30 hari puasa'. (HR at-Thabarani)

Setelah mengetahui puasa Tasua dan Asyura yang akan dimulai pada tanggal 7 dan 8 Agustus 2022.

Sebaiknya kita mengetahui niat puasa Tasua dan Asyura terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x