Harga Tiket HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya Malang 2022: Dihadiri Kangen Band hingga Ndarboy Genk

- 1 Juli 2022, 08:54 WIB
Ilustrasi konser.
Ilustrasi konser. /Pixabay/activedia/

MEDIA JABODETABEK - Cek harga tiket HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya yang akan dihadiri oleh musisi ternama tanah air.

Kabar gembira datang untuk para pencinta musik tanah air karena usai pandemi Covid-19 mereda beragam konser hingga festival musik banyak diselenggarakan di bulan Juli 2022 ini.

Salah satunya yaitu HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya yang akan digelar di lapangan Bela Negara Rampal Malang. 

Baca Juga: 9 Ucapan Selamat Datang Bulan Juli 2022: Kata - Kata Penyemangat Penuh Motivasi untuk Sambut Awal Bulan Juli

HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya akan digelar pada Minggu, 3 Juli 2022 di jam 08:00 WIB hingga 22:00 WIB. 

Dimana HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya di Malang ini akan menggusung tema Sunmotret Concert Day Preset. 

Dengan menampilkan line up musisi ternama seperti Ndarboy Genk dan musisi terkenal lainnya yaitu Kangen Band. 

Baca Juga: Film Crazy Rich Asians Jadi Perbincangan Hangat di Media Sosial, Simak Sinopsisnya

Bagi Anda yang ingin mengetahui kisaran harga tiket HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya tidak perlu khawatir.

Karena di kesempatan ini Mediajabodetabek.com telah merangkum daftar harga tiket HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya. 

Harga Tiket HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya 

Untuk harga tiket HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya yang diadakan selama hampir 24 jam ini dibandrol dari kisaran harga Rp. 100.000 sampai Rp. 800.000 pertiket. 

Baca Juga: Peta Ganjil Genap Puncak Bogor dan Sentul 1-3 Juli 2022 di 8 Titik dalam Pantauan, One Way Masih Berlaku?

Berikut daftar harga tiket HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya, mari simak ulasan lengkapnya.

Persale VIP: Rp. 500.000

Festival: Rp. 100.000

Normal VIP: Rp. 700.000

Festival: Rp. 150.000

On the Spot: Rp. 800.000

Festival: Rp. 250.000

Baca Juga: Luar Biasa, Paduan Suara Mahasiswa UNPAD Jadi Juara 1 di Ajang The 11th International

Untuk pembelian tiket VIP sendiri Anda akan mendapatkan fasilitas yang tidak didapatkan oleh tiket festival, seperti:

• Lokasi berada di stage dengan seat yang nyaman. 

• Mendapatkan coffee break. 

• Sesi foto bersama guest star.

Itu dia pembahasan terkait harga tiket HUT 62 Tahun Rindam V Brawijaya terlengkap yang dihadiri Kangen Band hingga Ndarboy Genk. 

Informasi lebih lanjut bisa cek di Instagram @ngekonser atau @barrat_enterprise.***

Editor: Putri Amaliana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x