6 Film Korea yang Cocok ditonton Saat Libur Natal dan Tahun Baru Bersama Keluarga di rumah

- 24 Desember 2021, 06:09 WIB
Berikut Ini 6 Film Korea Untuk Menambah Kehangatan Musim Liburan Anda dan Keluarga!
Berikut Ini 6 Film Korea Untuk Menambah Kehangatan Musim Liburan Anda dan Keluarga! /Instagram

MEDIA JABODETABEK – Libur Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 sudah ada di depan mata, apa kamu sudah punya rencana untuk piknik ?

Di masa pandemi seperti ini, lebih baik di rumah saja, membuat acara bersama keluarga lebih baik.

Kamu bisa menonton film atau membuat suatu acara keluarga. Buat yang suka dengan film , berikut ini rekomendasi film Korea yang bisa ditonton bersama keluarga saat libur natal.

Baca Juga: Ucapan Selamat Natal: Kata - Kata yang Cocok untuk Caption di WhatsAap, Instagram, Facebook dan

1. Woojoo’s Christmas

“Woojoo’s Christmas” menceritakan seorang wanita berusia 38 tahun bernama Woo Joo (Kim Ji Soo), yang meninggalkan kota besar ke pedesaan kecil setelah ibunya meninggal.

Saat pindah ke desa bersama putrinya, Woo Joo tidak bertemu dengan pria tampan yang akan menjadi belahan jiwanya, melainkan ia bertemu dua Woo Joo yang lebih muda dan mereka memiliki masa lalu yang sama.

Tiga wanita yang masing-masing bernama Woo Joo ini akan menciptakan keajaiban Natal bersama-sama.

Baca Juga: Hujan Disertai Petir dan Angin Kencang Intai Langit Jakarta, Prakiraan Cuaca BMKG Hari 24 Desember 2021

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah